Pseudocroup
peradangan pada daerah subglottis --> akut
akut : 3-7 hari
anak < 5 tahun
causa: viral
gejala: - demam
- Batuk menggongong --> tidak produktif
- Memburuk pada malam hari
- Stridor --> sesak napas
- Serak
Tanda klinis:
- Udem Difus di subglottis
- Hiperemis pada plika vokalis
- Stridor --> retraksi interkosta
Pemeriksaan Penunjang: X Foto Colli AP --> Steeple Sign
Minggu, 19 Februari 2017
Kriteria Jackson pada sumbatan saluran napas
Sumbatan saluran napas atas dapat dibagi menjadi 4 derajat
berdasarkan kriteria Jackson.
- Jackson
I ditandai dengan sesak, stridor inspirasi ringan, retraksi suprasternal,
tanpa sianosis.
- Jackson
II adalah gejala sesuai Jackson I tetapi lebih berat yaitu disertai
retraksi supra dan infraklavikula, sianosis ringan, dan pasien tampak
mulai gelisah.
- Jackson
III adalah Jackson II yang bertambah berat disertai retraksi interkostal,
epigastrium, dan sianosis lebih jelas.
- Jackson
IV ditandai dengan gejala Jackson III disertai wajah yang tampak tegang,
dan terkadang gagal napas.
Epiglotitis dan Croup
X Foto Colli Lateral didapatkan Thumb sign pada epiglotitis
X foto Colli AP didapatkan Steeple Sign pada Croup
Langganan:
Postingan (Atom)